TBNews, KEPAHIANG–Polres Kepahiang bersama dengan KPU Kab. Kepahiang melaksanakan kegiatan Peninjauan dan pemetaan lokasi TPS sulit dalam rangka Persiapan Pendistribusian logistik Pemilu 2024. Kegiatan peninjauan ini dilaksanakan di wilayah kecamatan Muara Kemumu dan Kecamatan Bermani Ilir Kab. Kepahiang, Kamis, (21/09/2023). Kegiatan peninjauan dan pemetaan lokasi TPS sulit iniContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG dalam rangka pencegahan dan penangan Karhutla di wilayah Kec.Tebat karai Polsek Tebat Karai melaksanakan kegiatan lintas sektor bersama Camat Tebat Karai, Plh Danramil 0409/10 Bermani Ilir, lurah dan Para Kades se-Kec.Tebat Karai.Rabu,20/09/2023. “Dalam kesempatan ini ada beberapa hal yang harus kita sepakati dalam penanganan dan pencegahan karhutla diContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG– Kepolisian Resor (Polres) Kepahiang Polda Bengkulu menyalurkan bantuan sosial berupa air bersih kepada masyarakat yang terdampak kemarau atau kekeringan Kecamatan Bermanilir Desa Gunung Agung , Kabupaten Kepahiang , Rabu (20/9/2023). Bantuan air bersih mendapat sambutan antusias warga yang bermukim di wilayah tersebut. Begitu mobil water cannon Sat SamaptaContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG– Desa Bogor Baru, Kecamatan Kepahiang, dipilih menjadi “Kampung Tangguh Bebas Narkoba” untuk wilayah hukum Polres Kepahiang. Desa yang berada di Kab.Kepahiang, menjalani penilaian Tim Penilai “Kampung Tangguh Bebas Narkoba” dari Direktorat Resnarkoba Polda Bengkulu. Selasa (19/09/23). Turut hadir, Wakapolres Kepahiang, Kasat Narkoba Polres Kepahiang, Kades Bogor Baru, SatgasContinue Reading

   TBNews, KEPAHIANG–Kepolisian Resor Kepahiang Polda Bengkulu menerima kunjungan supervise dari Tim SPKT Polda Bengkulu dalam Upaya meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Salah satunya dalam hal penerimaan laporan melalui Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu, Senin (18/09/2023). Mengingat pentingnya pelayanan kepada Masyarakat, Tim dari KSPKT Polda Bengkulu melaksanakan kegiatan Supervisi di Polres KepahiangContinue Reading

   TBNews, KEPAHIANG–Satlantas Polres Kepahiang Polda Bengkulu melaksanakan pelayanan Samsat Keliling di Simpang 3 merigi Kec. Merigi kab kepahiang pada Senin,(18/09/2023). Kegiatan ini sebagai bentuk pelayanan prima kepada masyarakat dengan hadir lebih dekat melalui pelayanan Samsat Keliling. Kapolres Kepahiang AKBP Yana Supriatna S.I.K.,M.Si melalui Kasatlantas Polres Kepahiang IPTU Bole SusanjaContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG– Kepolisian Sektor Kabawetan Polres Kepahiang melaksanakan pengamanan Objek Wisata yang ada di wilayah Kecamatan Kabawetan. Hal ini dilaksanakan untuk memperketat pengamanan sejumlah objek wisata untuk menjamin keamanan dan kenyamanan wisatawan. Kapolres Kepahiang AKBP Yana Supriatna,S.I.K,M.Si melalui Kapolsek Kabawetan IPTU Buharman S,H bahwa kehadiran anggota Polsek Kabawetan di obyekContinue Reading

  TBNews, KEPAHIANG– Untuk mengatisipasi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) saat musim kemarau, Personil Polres Kepahiang dan Polsek jajaran memberikan himbauan kepada warga binaannya untuk tidak melakukan pembakaran lahan maupun sampah sembarangan. Kapolres Kepahiang AKBP Yana Supriatna S.I.K.,M.Si mengungkapkan membakar sampah ataupun membakar lahan di musim kemarau ini sangat berbahayaContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG– Polsek Bermani Ilir bergerak cepat membantu memadamkan api yang membakar Perkebunan Sahang di Desa Cinta Mandi Baru Kec.Bermani Ilir. Jumat(15/9/2023) anggota Polsek Bermani Ilir dan warga sekitar langsung mendatangi TKP dan melakukan pemadaman bersama di perkebunan sahang yang terbakar dan api berhasil dipadamkan sehingga api tidak meluas keContinue Reading

TBNews, KEPAHIANG– Polres Kepahiang menyelenggarakan kegiatan pembangunan sumur bor dan pemberian pompa air dalam rangka Program Polri Peduli Lingkungan. Acara pembangunan sumur bor dan pemberian pompa bor oleh Polres Kepahiang Bertempat di Pondok tahfidz yatim dan dhuafa/Panti Al Kahfi Putri di Kelurahan Ujan Mas Atas Kecamatan Ujan Mas Kabupaten Kepahiang.Continue Reading