TBNews, KEPAHIANGβ Sebanyak 5 orang petugas Puskesmas Kabawetan Menyerbu Polsek Kabawetan pada Hari Kamis tanggal 15 Maret 2023.
Rombongan petugas Puskesmas Kabawetan tersebut melaksanakan kegiatan untuk mengecek kesehatan para Personel Polsek Kabawetan.
βHari ini kami menerima silaturahmi dari Puskesmas Kabawetan, dalam rangka pemeriksaan Kesehatan Personel Polsek Kabawetan untuk kesiapan dalam pelaksanaan tugas Kepolisian, kami mengucapkan terimakasih kepada pihak Puskesmas Kabawetan yang berkenan untuk melakukan pemeriksaan Kesehatan bagi personel Polsek Kabawetan”ujar Kapolsek Kabawetan IPTU BUHARMAN, S.H
“Kami melaksanakan pemeriksaan Kesehatan bagi Personel Polsek Kabawetan meliputi ; Cek Kolesterol, Asam Urat, Gula Darah, Berat Badan dan Lingkar Perut, sebanyak 14 personel Polsek Kabawetan telah kami periksa kesehatannya dan belum didapati yang mengalami gangguan kesehatan” ujar Ka PKM Kabawetan, Suryani Amd. Keb.
#Kapolda Bengkulu, #Irjen Pol. Drs. Armed Wijaya, MH, # Kabid Humas Polda Bengkulu, #Kombes Pol Anuardi, #AKBP Yana Supriatna,S. I. K, M.Si#Polres Kepahiang, #Polsek Bermani Ilir, #Polsek Tebat Karai, #Polsek Ujan Mas, #Polsek Kepahiang, #Polsek Kabawetan, #SatLantas Polres Kepahiang,